Tujuan menganalisa suatu website adalah mengetahui semua peringkat/rangking suatu website dilihat dari tingkat kepopulerannya, sehingga dapat diketahui kekurangan apa yang harus diperbaiki untuk mendapatkan web yang optimal.Selain itu mengetahui prediksi suatu website dalam hal : kisaran harga website ( marketplace) serta berapa kisaran pendapatan yang dihasilkan website tersebut dalam periode tertentu.
Apa saja yang diperhatikan dalam analisa suatu website
Banyak hal yang perlu diperhatika,antara lain :
- Link Popularity
- Backlink
- Meta Tag
- Pemilihan Keyword yang tepat
- Ranking Pagerank,Alexa
- Optimasi HTML
- Informasi server
- Data domain
- Informasi IP address
- Robot.txt
- Dan lain - lain
Bagaimana Cara menganalisa website ?
Berikut ini website dimana terdapat tools untuk menganalisa:
Tidak ada komentar:
Posting Komentar